Minggu, 08 Juni 2008

Lagu-lagu Rafli (Aceh Language)

Penyanyi Aceh yang satu ini memang berbeda dari kebanyakan musisi Aceh yang ada. Salah satu ciri khas dari lagu-lagu yang dilahirkan Rafli adalah nuansa musik traditional yang kental dengan dominasi suara Rafa'i. Rafa'i adalah sebuah rebana yang berdiameter lebih besar dari rebana kebanyakan.

Sekarang anda bisa menikmati musik aceh garapan penyanyi top Aceh saat ini, Rafli. Silahkan download file mp3 berikut.

1. Rafli - Damai.mp3
2. Rafli - Suke 300.mp3
3. Rafli - Hana Meuriti.mp3

1 komentar:

Unknown mengatakan...

askm cut bang Rafli.. bs di masukkan ke you tube lagu lama..sy lupa bait nya..tp mengisahkan ttg masa prang aceh,,lagu ini dulu sering di nyanyikan waktu sekolah dasar.. sekilas bait awal nya.. < masa prang aceh..leupah that meugah.. ) itu kalo g salah sih... lagu ini sangat2 mengharukan, dan membangkitkan jiwa kecintaan agar tidak lupa pada sejarah yang sebenarnya.. tq banyak cut bang...wslm